Monday, May 11, 2015

siapakah orang yang dirindukan oleh surga ?

Ahmad Jalaluddin Rabbany     7:37 PM    


  • bagi orang yang belajar, mengajarkan, dekat dan bersahabat dengan al qur'an  " sebaik baik orang adalah yang belajar al qur'an dan mengajarkannya "
  • orang yang menjaga, menyetir dan menuntun lisan ke perkataan yang baik " katakanlah kebaikan atau diam "
  • bagi orang yang senang berbagi kepada orang lain
  • orang yang berpuasa pada bulan ramadhan
Nb: batasan atau gerbang orang ingin masuk surga itu "kematian"

0 komentar :

Translate

Instagram

Instagram
© 2011-2014 AJR. Designed by Bloggertheme9. Powered by Blogger.