Monday, March 24, 2014

Larangan Berbicara Kotor Atau Jorok

Unknown     7:43 PM    

بسم الله الرحمن الرحيم
Sahabatku yang dimulyakan Alloh, Kita Sebagai seorang muslim janganlah suka mencaci, melaknat, berkata keji dan kotor atau jorok karena Rosulullah bersabda

Dari Ibnu Mas’ud radliyallahu anhu berkata, telah bersabda Rosulullah Shallallahu alaihi wa sallam,

لَيْسَ اْلمـُؤْمِنُ بِالطَّعَّانِ وَ لَا اللَّعَّانِ وَ لَا اْلفَاحِشِ وَ لَا اْلبَذِيِّ

“Bukanlah seorang mukmin orang yang suka mencaci, orang yang gemar melaknat, orang yang suka berbuat/ berkata-kata keji dan orang yang berkata-kata kotor/ jorok”. [HR at-Turmudziy: 1977, al-Bukhoriy di dalam al-Adab al-Mufrad: 312, Ahmad: I/ 404-405 dan al-Hakim. Berkata asy-Syaikh al-Albaniy: Shahih, sebagaimana di dalam Shahih Sunan at-Turmudziy: 1610, Shahih al-Adab al-Mufrad: 237, Shahih al-Jami’ ash-Shaghir: 5381 dan Silsilah al-Ahadits ash-Shahihah: 320].

Nah, oleh karena itu jika kita ingin diaku oleh Rosulullah menjadi seorang mukmin ikutilah hadis tersebut.

Dikutip :
https://www.facebook.com/permalink.php?id=144520272362957&story_fbid=158349954313322

0 komentar :

Translate

Instagram

Instagram
© 2011-2014 AJR. Designed by Bloggertheme9. Powered by Blogger.